AutoCAD Automotive
Atodesk mengeluarkan versi autocad yang sengaja dirancang untuk digunakan membuat desain produk-produk otomotif, baik itu kendaran roda empat (mobil) maupun kendaraan roda dua (sepeda motor). Beberapa perusahaan otomotif besar di tanah air juga menggunakan aplikasi ini untuk mendesain produk mereka, sebut saja sebagai contoh perusahaan yang memiliki merek Toyota dan masih ada yang lainnya. Aplikasi autocad versi otomotif yang saya maksud ialah Autocad Alias Automotif.
Alias automotive mempunyai banyak fitur, library, dan tools untuk membuat objek-objek otomotif, Sketching and illustration tools, Flexible product modeling, Dynamic shape modeling, 3D sculpting.
sumber gambar autodesk.com |
Sperti halnya autocad mekanik ACM, pilihan sesuai kebutuhan dan selera anda. Jika anda memang seorang desainer prooduk otomotif maka menggunakan Alias Automotive ini adalah pilihan yang lebih baik karena akan lebih mempermudah pekerjaan anda.
Tapi pada kesempatan selanjutnya saya masih akan membuat artikel tentang otomotif menggunakan autocad standar, alasanya karena saya ingin memfokuskan pada pembelajarannya bukan pada kemudahan dan efektifitas menggambar.
Ok sekian dulu artikel ini, semoga bermanfaat.